Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

SOLO RIDE JAKARTA TO HIMALAYA, Berkah Viar Selepas Perjalanan HImalaya

JAKARTA, VIARnesia - Seorang biker  Indonesia bernama Gunadi (41) telah memulai perjalanannya ke Himalaya. Untuk mencapai pegunungan tertinggi di dunia tersebut, Gunadi menggunakan Viar Vortex 250. Viar merupakan brand sepeda motor rakitan Indonesia. Direktur Jenderal (Dirjen) Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Budi Setiyadi menilai merupakan suatu kebanggaan bagi Indonesia jika misi motor buatan Viar bisa sampai ke Himalaya. "Kita bangga sebagai bangsa Indonesia bisa memproduksi motor sendiri. Ini karya anak bangsa," kata Budi saat acara pelepasan Gunadi di Kantor Kementerian Perhubungan, Jakarta, Minggu (26/8/2018). Gunadi akan menempuh perjalanan sepanjang 15.0000 kilometer melintasi enam negara. Total waktu tempuh diperkirakan mencapai 70 hari. Gunadi dijadwalkan akan tiba dan mengibarkan bendera Merah Putih di Himalaya pada peringatan Hari Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 2018. "Jika nantinya sampai, artinya produksinya bagus dan menunjukan pada dunia i

Viar Motor Hadir di GIIAS 2018

Soal partisipasi Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS 2018) tidak hanya melulu soal mobil. Bahkan motor pun bisa unjuk gigi. Terbukti PT Triangle Motorindo selaku principal Viar Motor Indonesia ikut berpartisipasi di salah satu event automotive bergengsi ini.  Selain menghadirkan berbagai model motor roda dua terbarunya, Viar Motor juga memanjakan pengunjungnya dengan pelayanan kelas atas. Beberapa line-up Viar Motor yang bisa didapatkan melalui kredit dengan angsuran sepcial GIIAS 2018, diantaranya Sport Adventure Vortex 250, Motor Listrik Q1, Trail CrossX Series. Dengan menyediakan fasilitas “Test Ride” Viar Motor Hall 2, ICE BSD, para pengunjung dapat mencoba Motor Viar. Mekanismenya pengunjung hanya mengisi formulir test ride lalu diserahkan ke petugas yang ada di booth Viar Motor. Tak hanya ini saja, jika Anda membeli motor Listrik Viar Q1 maka dapat fasilitas Viar Emergency Roadside Assistance atau VERA membantu Anda menangani permasalahan ya

Pengamanan Presiden Di Istana Memakai Viar Q1

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), serahkan kendaraan listrik Viar Q1 kepada Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres), di komplek lapangan tembak Markas Komando Paspampres Petojo, Jakarta Pusat, Jumat (8/6/2018) Penyerahan ini disebut untuk menunjang pelaksanaan pengamanan VVIP, yang dilakukan personil Paspampres untuk kendaraan patroli dan operasional di Istana Negara dan Istana Bogor. Ignasius Jonan Menteri ESDM mengatakan, pengadaan motor listrik tersebut merupakan bentuk dukungan terhadap Paspampres, buat menjalankan tugas pengamanan VVIP agar dapat bekerja lebih maksimal. “Kami menerima surat permohonan pengadaan kendaraan listrik, sebagai kendaraan operasional mereka. Kami merasa ini langkah yang sangat baik, di mana Paspampres mulai melirik kendaraan ramah lingkungan,” tutur Jonan dalam siaran resmi yang diterima Viarnesia, Minggu (10/6/2018). Sehingga nantinya, ini sedikit banyak akan menjadi contoh buat institusi lainnya, untuk turut menggunakan

E-CROSS, Jagoan Baru Kendaraan Listrik Dari Viar

Bogor - Setelah merilis skutik listrik Q1 beberapa waktu lalu, PT Triangle Motorindo produsen sepeda motor Viar Motor Indonesia kembali membuat kejutan dengan memperkenalkan konsep motocross listrik di Kawasan Wisata Gunung Pancar, Bogor, Jawa Barat, Rabu (9/5/2018). Motor trail listrik Viar yang diberi nama Viar E-Cross hadir dalam dua varian, yakni Viar E-Cross Lite dan Viar E-Cross Advance. Kedua model ini menggunakan batterai lithium sebagai pembangkit daya. “Hadirnya Viar E-Cross merupakan jawaban dari komitmen Viar Motor Indonesia mengembangkan kendaraan listrik guna memenuhi keinginan penyuka off road sekaligus menjawab keraguan bahwa sepeda motor listrik trail memiliki kemampuan seperti sepeda motor trail konvensional,” ungkap Haryadi, Area Marketing Manager PT Triangle Motorindo. Untuk model Viar E-Cross Lite menggunakan batterai berkapasitas 48Volt 25Ampere (48V/25AH), sedangkan Viar E-Cross Advance dibekali batterai berkapasitas 60V/32AH. Waktu pengisia

Viar Berpartisipasi Di Indonesia Science Day 2018

Jakarta, 20 April 2018 - PT Triangle Motorindo, produsen otomotif Viar Motor Indonesia terus berupaya mendukung perkembangan di bidang riset dan teknologi. Kali ini PT Triangle Motorindo berpartisipasi Di Indonesia Science Day 2018 yang diselenggarakan di gedung PP IPTEK Taman Mini Indonesia Indah. Pada perayaan yang berlangsung selama 3 hari dari tanggal 20-22 Arpil 2018, PT Triangle Motorindo memamerkan line produk unggulan Viar Motor sebanyak 20 unit yang terdiri dari 8 unit motor listrik Viar Q1, 7 unit sepeda motor trail Viar Cross X, 1 unit motor niaga roda tiga Viar Karya, 2 unit motor touring Viar Vortex dan 2 unit motor ATV Razor. Selain menghadirkan model yang sudah dipasarkan, Pada kesempatan kali ini PT Triangle Motorindo turut memamerkan kendaraan konsep yaitu kendaraan roda tiga bertenaga listrik dan UTV (Utility Terrain Vehicle) yang dirancang sebagai kendaraan angkutan segala medan. Tujuan Viar Motor Indonesia turut hadir dalam kegiatan ini adalah untu

Viar Q1 Masuk Pasar Corporate

Jakarta - Sepeda motor listrik Viar Q1 terus mendapat sambutan positif masyarakat termasuk di sektor fleet sejak diperkenalkan tahun lalu.  Selain perusahaan plat merah PT PLN (Persero), kini giliran perusahaan swasta Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Batubara PT Jawa Power yang akan memanfaatkan Viar Q1 sebagai kendaraan operasionalnya. Direktur Utama PT Jawa Power Wichard von Harrach mengatakan, langkah tersebut sebagai komitmen perusahaan mendukung program langit biru untuk mengurangi polusi.  "Pada tahap awal, PT Jawa Power akan menggunakan motor listrik Viar Q1 sebagai kendaraan operasionalnya di dua tempat, baik di kantor Jakarta dan di lokasi PLTU di Paiton, Probolinggo, Jawa Timur," kata bos perusahaan penyedia tenaga listrik jaringan Jawa-Bali itu, di Jakarta, Selasa (17/4).  Guna mendukung operasional Viar Q1, PT Jawa Power juga bersinergi dengan pengelola gedung Summitmas yang merupakan lokasi kantor Jawa Power di Jakarta dan PLN Disjaya dalam pemasanga

TAPAC 2 One Day Adventure, Diikuti Lebih dari 1.100 Offroader

Trail Adventure Pandeglang Comunity TAPAC II dilaksanakan dalam rangka Hari Jadi Pandeglang ke-144. Kegiatan ini diikuti kurang lebih 1.000 Rider baik dari Pandeglang maupun luar Pandeglang seperti Lebak, Serang, Bogor, Bandung, dan Karawang, Sabtu (7/4) di Kampung Ciwangi, Desa Cibodas Kecamatan Banjar. Bupati Pandeglang Irna Narulita mengatakan, dalam rangka meningkatkan silaturahmi dan meningkatkan minat di bidang outomotif kegiatan ini jadi agenda rutin tahunan. “Acara ini memberikan warna kebersamaan dan kekompakan dari para rider yang datang dari berbagai daerah,” kata Irna saat membuka acara TAPAC II. Menurutnya, acara ini lebih ke arah kebersamaan bersama masyarakat khusunya pecinta Adventure. Hal ini terlihat banyaknya para rider adventur daerah luar yang ikut acara TAPAC II. “Selain para Forkopimda Pandeglang yang hadir, saya senang Bapak Wali Kota Serang juga hadir dalam acara TAPACII ini. Semoga kebersamaan ini terus dibangun untuk pandeglang lebih baik lagi,” hara

PLN area Sidoarjo melaunching program sambung Listrik menggunakan Motor Listrik Viar Q1

Surabaya – Pada tgl.23 Maret 2018 PLN area Sidoarjo menjadi yang pertama kali untuk mengawali penggunaan motor Listrik di dalam aktifitas petugas YanBung PB/PD. Acara yangcukup sederhana namun khidmat, dihadiri oleh Manajer Niaga PLN Distribusi Jatim, yaitu Bpk. Muhammad Aries. Selain acara inti untuk peluncuran program sambung listrik dengan menggunakan motor listrik, terlebih dahulu di awali dengan acara senam pagi bersama yang diperuntukan untuk para pegawai dan barulah dilanjutkan dengan sambutan untuk launching penggunaan motor listrik bagi petugas yanbung. Kegiatan ini sebagai wujud nyata dalam pelaksanaan Surat PLN Distribusi Jawa Timur No: 1247/AGA.01.01/DIST-JATIM/2018 pada tanggal 15 Maret 2018 perihal Costumer Self Service dan penggunaan Motor Listrik untuk Yanbung. Hal ini pun juga sejalan dengan upaya sebagai berikut : Mendukung Green Energy di lingkungan Surabaya, Sidoarjo dan sekitarnya serta kota-kota lainnya. Merubah gaya hidup masyarakat un